KOMBINASI MOLECULAR DOCKING INHIBITOR HUMAN EPIDERMAL GROWTH FACTOR RECEPTOR 2 (HER2) DENGAN SENYAWA AKTIF DAUN PUCUK MERAH (Syzygium myrtifolium Walp.) SEBAGAI ANTIKANKER SERVIKS

Morani Fauziyah, . (2023) KOMBINASI MOLECULAR DOCKING INHIBITOR HUMAN EPIDERMAL GROWTH FACTOR RECEPTOR 2 (HER2) DENGAN SENYAWA AKTIF DAUN PUCUK MERAH (Syzygium myrtifolium Walp.) SEBAGAI ANTIKANKER SERVIKS. Sarjana thesis, Institut Sains dan Teknologi Nasional (ISTN).

[thumbnail of cover.pdf] Text
cover.pdf

Download (39kB)
[thumbnail of orisinalitas.pdf] Text
orisinalitas.pdf

Download (397kB)
[thumbnail of abstrak.pdf] Text
abstrak.pdf

Download (121kB)
[thumbnail of bab 1.pdf] Text
bab 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (41kB)
[thumbnail of bab 5.pdf] Text
bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (31kB)
[thumbnail of full file skripsi morani fauziah] Text (full file skripsi morani fauziah)
Morani Fauziyah_21330708_Skripsi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Kanker serviks adalah pertumbuhan jaringan epitel mulut rahim yang abnormal. Daun pucuk merah (Syzygium myrtifolium Walp.) merupakan tanaman yang memiliki aktivitas antibakteri, antijamur, antioksidan dan antikanker. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui potensi senyawa aktif daun pucuk merah (Syzygium myrtifolium Walp.) sebagai inhibitor Human Epidermal Growth Factor Reseptor 2 (HER-2) kode PDB : 3PP0 terhadap antikanker serviks dengan metode molecular docking. Penelitian diawali dengan preparasi struktur protein, ligan asli dan ligan pembanding (trastuzumab dan pertuzumab) menggunakan YASARA, kemudian dilakukan validasi metode yang didapatkan nilai RMSD sebesar 1,3480 Ǻ. Penelitian dilakukan pada senyawa aktif daun pucuk merah yang memenuhi aturan Lipinski. Hasil penelitian kombinasi molecular docking menggunakan PLANTS menunjukkan skor lebih rendah dari moleculer docking sederhana, terdapat tiga senyawa yang menjadi kandidat obat yaitu bis 2-ethylhexyl hexanedioat, bis 2-ethylhexyl phthalate dan 1-octadecene. Skor molecular docking yang menggunakan trastuzumab berurutan -111,2550; -102,9830; -96,5067. Skor molecular docking yang menggunakan pertuzumab berurutan -111,3540;- 101,3144; -96,9593. Setelah dilakukan molecular docking senyawa kandidat obat dilakukan visualisasi menggunakan Discovery Studio dan prediksi ADMET menggunakan website pkCSM. Ketiga senyawa tidak bersifat hepatotoksik dan karsinogenik, sehingga berpotensi sebagai kandidat obat kanker serviks.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1.Rosario Trijuliamos Manalu, SP., M.Si 2.apt. Amelia Febriani, S.Farm., M.Si. (
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Farmasi > Farmasi
Depositing User: Perpusistn perpusistn4
Date Deposited: 01 Oct 2025 04:04
Last Modified: 01 Oct 2025 04:04
URI: https://repo.istn.ac.id/id/eprint/1327

Actions (login required)

View Item
View Item