Evaluasi Perilaku Pasien DalamPengobatanAntidiabetes Pada Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2di RSBhayangkara Brimob Kecamatan Cimanggis KotaDepokPeriode Juni-Juli 2025

Dela Indarani, . (2025) Evaluasi Perilaku Pasien DalamPengobatanAntidiabetes Pada Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2di RSBhayangkara Brimob Kecamatan Cimanggis KotaDepokPeriode Juni-Juli 2025. Sarjana thesis, Institut Sains dan Teknologi Nasional (ISTN).

[thumbnail of Cover] Text (Cover)
1. COVER DELA INDARANI.pdf

Download (119kB)
[thumbnail of Pernyataan Orisinalitas, Pernyataan Non Plagiat, dan Halaman Pengesahan] Text (Pernyataan Orisinalitas, Pernyataan Non Plagiat, dan Halaman Pengesahan)
Pengesahan.pdf

Download (8MB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
5. ABSTRAK.pdf

Download (149kB)
[thumbnail of Bab 1] Text (Bab 1)
Bab 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (157kB)
[thumbnail of Bab 2] Text (Bab 2)
Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (248kB)
[thumbnail of Bab 5] Text (Bab 5)
Bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (112kB)
[thumbnail of Skripsi Full File] Text (Skripsi Full File)
SKRIPSI FULL_DELA INDARANI_18330106.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Diabetes mellitus tipe 2 merupakan salah satu gangguan metabolisme yangpalingumum di seluruh dunia dan perkembangannya terutama disebabkan oleh kombinasi dua faktor utama, yaitu: gangguan sekresi insulin oleh sel pankreas danketidakmampuan jaringan sensitif insulin untuk merespon insulin. Terapi farmakologi pasien DM tipe 2 diberikan beriringan dengan pengaturan pola makan, latihan fisik serta gaya hidup sehat. Tujuan dari penelitian ini adalahuntukmengetahui keamanan penggunaan obat pada pasien diabetes mellitus tipe 2di RSBhayangkara Brimob. Penelitian ini merupakan penelitian dengan Cross Sectional yang bersifat deskriptif dengan pengambilan data melalui pengisian kuesioner olehpasien DM tipe 2. Hasil data profil penggunaan obat pada pasien DMtipe 2di RSBhayangkara Brimob didapatkan obat antidiabetes insulin dan oral, sedangkanobat non antidiabetes yaitu obat amlodipin, antasida, allopurinol, simvastatindanranitidin. Data kuesioner diambil terkait data pasien serta kuesioner aktivitasperawatan diri pasien selama 7 hari terakhir. Dari hasil yang didapatkanhanyasekitar 25 responden yang melakukan pengobatan rutin selama 7 hari serta masihsedikit pasien yang menyadari pentingnya perawatan diri, sehingga pengobatanmenjadi tidak efektif serta mempengaruhi kadar gula darah yang masih tinggi. Sertabanyaknya komplikasi yang terjadi pada pasien diabetes.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. apt. Putu Rika Veryanti, M.Farm-Klin.
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Fakultas Farmasi > Farmasi
Depositing User: Perpusistn 2
Date Deposited: 03 Oct 2025 07:29
Last Modified: 03 Oct 2025 07:29
URI: https://repo.istn.ac.id/id/eprint/1384

Actions (login required)

View Item
View Item